Daftar Karakter-Karakter di Attack on Titan Yang Keren (part 2)

Sebagian besar pasti memiliki tokoh maupun karakter-karakter yang mereka impikan atau yang mereka idolakan dari setiap serial anime. Baik itu tokoh utama, pembantu, antargonis, hingga tokoh tamu yang menjadi pemain dari sebuah anime. Bayangkan saja jika kalian menyukai tokoh-tokoh demikian, mungkin akan menjadikan mereka seorang waifu atau sekedar teman yang melengkapi hidup kalian.
Karakter-karakter lainnya. 
© Wit Studio / Hajime Isayama

Kali ini untuk melanjutkan bagian pertama kemarin, kali ini bagian kedua akan menjadi bagian yang continue disini. Sehingga perlu untuk melanjutkan.ini akan menjadikan menurut saya adalah karakter ini sangat baik dianime Attack on Titan.

Karakter-Karakter Keren di Attack on Titan

11. Historia Reiss

Salah satu ratu yang ada di Attack on Titan adalah seorang putri yang benar-benar putri menurutku karena ia adalah princess yang benar-benar memiliki martabat. Akan tetapi dalam perjalanan hidupnya ia berubah menjadi Krista Renz agar dapat bergabung melawan titan dan menutupi identitasnya yang sebenarnya ia adalah Putri Kerajaan. Perannya sangat menarik dan tidak kalah dengan yang lain
Ratu Historia
© Wit Studio / Hajime Isayama

12. Kenny Ackerman

Salah satu juga musuh yang terdapat dalam anime Attack on Titan yang memiliki kemapuan sama rata dengan para Ackerman Lainnya. Memiliki kemampuan mirip kayak Ackerman, dan kecerdasan serta kelincahan tersendiri sehingga dikenal dengan Pembunuh yang terhebat sepanjang masa Attack on Titan. Keinginannya adalah melindungi keluarga kerajaan yang saat pertama kalia ia ketemu dengan Uri Reiss.


Keluarga Ackerman dan penyimpan Rahasia
© Wit Studio / Hajime Isayama

13. Sasha Blouse

Sasha adalah salah seorang keluarga yang hidup di dalam hutan bersama komplotannya. Ia Ahli dalam bidang memanah dan kemampuan menembak yang sangat akurat. Keinginan kuatnya akan makanan sehingga jangan sampai kalian lupa memberikan Sasha ini makanan yang enak-enak. Lalu Ia sendiri telah hidup dalam hutan. Kenapa Ia cukup keren karena sikapnyay ang cukup menggelitik, apalagi ada daging yang akan ia Makan, Sungguh benar-benar menggelitik bagian itu.
Sasha sang Pemanah
© Wit Studio / Hajime Iyasama

14. Jean Kirstein

Teman dari Marco dan terlihat diawal sebagai musuh Eren yang selalu adu gulat samanya. Meskipun kemiripannya seperti Eren, akan tetapi dirinya merupakan tokoh yang cukup handal. Kurang banyak ku ketahui dari tokoh ini karena dirinya kurang terlihat menguasai panggung. Akan tetapi dalam suatu ova ia terlihat sangat pandai dalam memasak dan memenangkan lomba memasak.
Kecewaan saat itu
© Wit Studio / Hajime Iyasama

15. Connie Springer

Salah satu tokoh yang terlihat memiliki rambut pendek dan yang ibunya diubahkan jadi titan oleh seseorang. Meskipun tokoh ini kadang terlihat cukup emosional. Dirinya sebenarnya sangat akrab dan juga kemampuannya setara dengan yang lainnya. Sungguhan. Akan tetapi karna perangnya hanya pembantu survey corp, kurang cukup terlihat secara penuh. AKan tetapi Connie sudah melengkapi sebagian besar misteri yang ada. Khususnya ibunya sendiri.
Historia, Connie, Hannes
© Wit Studio/ Hajime Isayama 

16. Ymir (Jaw Titan)

Ymir kali ini adalah Ymir yang bukanlah penguasa titan, akan tetapi Ymir yang memiliki kemampuan titan yang diawali dengan dancing Titan. Kemampuannya yang sebenarnya adalah rahang yang sangat keras. Ymir memang anak buangan dari tempat marley yang ada (memang sedikit disinggung), yang pada akhirnya berubah menjadi titan berkat memakan salah seorang teman Reiner.
Ymir yang sebenarnya
© Wit Studio/ Hajime Isayama 

17. Hannes 

Sebenarnya saya lebih condong kepada para tentara sehingga kurang fokus pada karkater lain, tetapi adanya karakter antargonis selain tentara. Akan tetapi karena karakter pendukung terlalu banyak sekaligus perangnya sendiri telah berkurang. Sehingga kemungkian karakter lainnya pasti akan melengkapi. Salah satunya Hannes yang mengasuh Eren, Mikasa, dan Armin semenjak kecil. Tetapi kemunculannya pada Season 2 patut dipertanyakan. Karena ia sendiri kurang mengerti combat sama titan.
Sampai Jumpa Hannes
Bye Bye Hannes
© Wit Studio/ Hajime Isayama 

18. Commander Dot Pixiss

Sebenarnya hanya seorang komandan Dot Pixiss. Tetapi karakteristiknya kurang begitu terlihat selain hanya membela Eren saja. Akan Tetapi dirinya harus tunduk akan Eren karena memang kemampuan Eren tidak diragukan lagi ketimbang yang lain. Akan tetapi di beberapa cerita dirinya kadang menjadi pemimpin yang cukup kuat juga untuk memimpin.
Kepemimpinan Dot Pixis
© Wit Studio/ Hajime Isayama 

19. Commander Darius Zackly

Meskipun keunculannya hanya sebagai penengah sekaligus pemimpin yang berhasl mengkudeta pemerintahan bersama dengan Erwin. Akan tetapi peran sebenarnya Darius adalah menengahi yang ada dalam di dalam perseteruan di tentara. Termasuk juga dalam pengadilan di tentara. Akan tetapi dalam mengkritisi dan menyiksa yang telah berkhianat sungguh mengerikan sekaligus mengjijikan.
Darius Z
© Wit Studio/ Hajime Isayama 

20. Mike Zacharias

Salah seorang tokoh yang terkenal dengan kemampuannya yang setara dengan Levi, akan tetapi dirinya memiliki kedekatan dengan Erwin sebagai bagian dari pasukan Survey Corp yang sangat ditakuti dan dihormati oleh sebagian besar anggotanya. Tetapi sangat disayangkan ia harus mati dengan tanpa kehormatan di tangan pasukan beast titan Serta kehormatannya sebagai prajurit terlihat jelek.
Mike berarung ama Beast Titan
© Wit Studio/ Hajime Isayama 

21. Moblit Beaner

Sebenarnya tokoh yang snagat deket dengan Hanji dan diam-diam mungkin sangat menyukai Hanji Zoe sendiri. Alasan utamanya ia selalu menasehati Hanji dengan baik. dan selalu menjadi pendamping saat Hanji bertindak aneh-aneh. Akan tetapi juga terlihat dirinya mengorbankan dirinya untuk menyelamatkan Hanji saat ledakan Colosial Titan.
Penyelamat Hanji
© Wit Studio/ Hajime Isayama 


Kesimpulan 

Banyaknya pemain pendukung disini menyiratkan bahwa pemain pendukung masih bisa masuk dalam nominasi karakter menarik. Sebenarnya masih banyak yang akan dibahas. Tetapi dari 11 karakter ini akan bisa menjadi pembantu dan kunci untuk menyelesaikan masalah dan teka-teki berikutnya. Akan tetapi sekilas karakter-karakter diatas adalah lanjutan yang menjadikan Attack on Titan semakin keren.
Komentar Facebook
0 Komentar Blogger

0 komentar

Post a Comment

Silahkan Tinggalkan Komentar di Blog ini