Review Shuumatsu No Valkyrie : Sejarah Manusia vs Mitologi Para Dewa

Pernahkah kalian menonton sebuah anime Shuumatsu no Valkyrie atau Record of Ragnarok? Mungkin kita ketahui anime ini berdasarkan sebuah mitologi dan sejarah tokoh tokoh terkenal di dunia. Maupun kita juga mendengar kisah yang sering terjadi kepada anime ini, yakni kontroversi kontroversi yang ditimbulkan semenjak saat manga sehingga anime yang saat ini tayang di layar tv anda?

Shuumatsu no Valkyrie
Pertarungan Shuumatsu Tidak akan pernah berakhir
© Studio Graphinica / Comitee
Shuumatsu no Valkyrie Takumi Fukui /
 Shinya Umemura, / Ajichika
   

Inilah sang Shuumatsu no Valkyrie atau sering kita sebut Record of Ragnarok. Sebuah anime tayang pada 2021 kemarin dan anime yang dibangun oleh studio Graphinica. Shuumatsu no Valkyrie adalah bagian terpenting dalam sederet anime yang mengajarkan bagaimana seorang pencipta punya kemampuan khusus untuk menganalisa mitologi dan sejarah umat manusia. Kemampuan yang unik ini di delivery dengan baik dalam sebuah konflik di ragnarok. apakah yang menarik dari anime ini sehingga menyandang gelar anime lebih dalam dan kuat ini? Apakah yang membuat anime ini sangat berkesan?


Plot

Para Dewa di dunia, dari berbagai mitologi, dari Yunani hingga Norse bahkan Hindu Jepang Mesir berkumpul setiap seribu tahun. Satu keputusan penting di dalam perkumpulan ini adalah apakah akan memusnahkan seluruh umat manusia atau tidak. Dan dalam dewan ini, ditolak oleh mentah-mentah sebagian besar umat manusia. Akan tetapi dewan Dewan memilih untuk menghancurkan semua umat manusia. Akan tetapi Brunhilde, salah satu dari 1e Valkyrie dari Valhalla menyela pertemuan dan mengajukan banding untuk membuat umat manusia bertahan hidup.

Shuumatsu no Valkyrie
Pertarungan Dewa vs Manusia
© Studio Graphinica / Comitee
Shuumatsu no Valkyrie Takumi Fukui /
 Shinya Umemura, / Ajichika

Brunhilde mengusulkan ide untuk membuat Ragnarok. Sebuah event dimana 13 prajurit mortal atau fana bertarung melawan 13 dewa dalam pertarungan satu lawan coba. Meskipun sebuah percobaan ini diejek oleh sebagian besar dewa-dewa. Akhirnya disetujui oleh para Dewa. Brunhilde akhirnya berani untuk mengumpulkan sebagian besar Manusia terkuat dalam sejarah dan memanggil mereka sebelum menempuh ajal terakhir mereka. Tujuannya adalah membimbing mereka umat manusia untuk mendapatkan kemenangan yang indah bagi umat manusia. Apakah yang menarik dari cerita sederhana ini, apakah umat manusia akan berhasil dalam menjaga eksistensi mereka hingga pertarungan yang ke-13 ini?


Jalan Cerita yang Sederhana tapi Deep

Sang penulis manga maupun creator dari manga ini dan anime ini punya keunikan tersendiri untuk memberikan keunikan dalam membawakan anime yang dibawakan. bahkan jalan cerita yang terkesan cukup sederhana tetapi sebenarnya punya kekomplekan tersendiri. Sebagai contoh pertarungan sederhana antara umat manusia vs dewa adalah sederhana. Namun dibalik setiap serangan tersebut tersimpan makna filosofi, mitologi, sejarah, dan hal-hal berkaitan dengan latar belakang dan impian dari setiap karakter.

Shuumatsu no Valkyrie
Pertarungan Battlefield yang Hebat
© Studio Graphinica / Comitee
Shuumatsu no Valkyrie Takumi Fukui /
 Shinya Umemura, / Ajichika

Jalan cerita yang sederhana ,yakni pertarungan antara dewa dengan manusia adalah tema utama yang menjadikan tema yang sederhana. Coba kita bayangkan, pernahkah kalian punya pemikiran gila tetapi unik, bagaimana seorang dewa punya kemampuan hebat di mitologinya melawan umat manusia, umat manusia yang sangat terbaik di eranya. Punya penemuan, punya achievement, punya kegagalan, dan punya keberhasilannya dalamnya. Dan inilah yang dibawakan dengan sederhana namun deep oleh sang penulis. Inilah yang menjadi nilai utama anime ini.


Dalam season pertama ini, setidaknya ada tiga pertarungan utama yang dapat kita rasakan. Dan itupun sudah ditentukan dan sudah dipilihkan oleh sang penulis untuk memperhatikan beberapa tokoh-tokoh yang berpengaruh. Dengan melihat tokoh-tokoh yang berpengaruh itu, bahkan tokoh-tokoh yang berpengaruh di dalam kehidupannya. Dan inilah yang membawa keunikan tersendiri di dalam anime ini. setidaknya 3 pertarungan ini sudah direview sebelumnya, antara lain :


Sejarah Umat Manusia vs Mitologi Para Dewa

Setidaknya tema besar disini adalah sesuatu yang benar apa adanya. Bahkan sejarah umat manusia adalah sebagian besar umat manusia yang punya pengaruh hebat di era jamannya bertarung dengan dewa-dewa yang entah darimana asalnya. Bahkan dapat dibilang ,dewa-dewa yang punya kekuatan khusus di setiap dewa dan orang punya keunikan tersendiri. Sejarah umat manusia dan umat manusia yang punya kekuatan khusus melawan para dewa yang punya kekuatan khusus tersendiri. Ini tema yang unik yang disebut dengan ragnarok.

Shuumatsu no Valkyrie
Adam
© Studio Graphinica / Comitee
Shuumatsu no Valkyrie Takumi Fukui /
 Shinya Umemura, / Ajichika

Ragnarok suatu bagian terakhir di dalam mitologi nordik tentang pertarungan akhir dunia nordik. Dimana Aesir yakni para dewa Aesir yang dipimpin oleh Odin dengan melawan para iblis dan juga para giants / raksasa. Sedangkan para dewa sedang bertarung dengan para raksasa, Manusia dalam pertarungan ini menjadi korban dan telah menjadi keunikan dan akhirnya dunia mitologi nordik hancur dan bangkit kembali.


Ragnarok dalam era Shuumatsu no Valkyrie adalah diterjemahkan sebagai pertarungan akhir yang menentukan antara nasib para dewa dan nasib para manusia. Dimana manusia dibantu oleh Valkyrie untuk melawan dewa-dewa yang memiliki ketebalan dan kekuatan yang sangat besar. Dan pertarungan ini ditentukan di dalam gladiator dan pertarungan dalam valhalla dan gladiator Disinilah Ragnarok dalam versi Shuumatsu. Shuumatsu telah membawa pemahaman baru dan berusaha merusak makna secara sederhana yang telah kita ketahui selama ini. Bahkan anime sekelas ini saja bisa mendapatkan penolakan yang sangat besar di dalam


Cerita yang Reinterpretasi

Keunikan dari Shuumatsu no Valkyrie adalah bagaimana setiap cerita telah diinterpretasikan ulang secara keseluruhan. Sebagian besar cerita telah menjadi reinterpretasi yang ada. Diinterpretasikan ulang oleh penulis agar cerita berjalan dengan baik. interpretasi secara ulang adalah keunikan dari sang penulis agar menyatakan. bahwa yang diluar anime adalah salah. Yang kita ketahui mengenai ragnarok adalah salah. Bahkan apa yang kita ketahui tentang ragnarok sebelumnya bisa saja salah. Dan mengetahui ragnarok dan seluruh hal sebelumnya adalah kesalahan terbesar yang kita ketahui dan manga ini maupun anime ini menuliskan ulang semuanya.

Shuumatsu no Valkyrie
Sorakan sang Penonton kepada Manusia
© Studio Graphinica / Comitee
Shuumatsu no Valkyrie Takumi Fukui /
 Shinya Umemura, / Ajichika

Cerita yang ditulis ulang maupun diinterpretasi ulang adalah kelebihan yang tidak kita duga. Kelebihan ini telah membawa kita berpikir bahwa apa yang telah kita lihat ini adalah salah. Apa yang telah kita percayai adalah kesalahan terbesar yang kita ketahui. bahkan apa yang telah kita lihat saat ini. Bahkan dapat kita lihat. kepercayaan kita akan ragnarok dan cerita mitologi maupun sejarah membawa kita kepada pertanyaan. Apakah itu benar?


Dan ya jelas, cerita ini telah merusak batasan dan telah menjadi salah satu bagian postmodernisme. Dimana interlinear dari cerita sebelumnya ditafsir ulang, diinterpretasikan ulang agar terlihat sama tapi berbeda zaman dan waktu. Inilah yang unik dari Shuumatsu no Valkyrie dan mungkin salh satu cerita yang membawa kita melihat kesan-kesan tersendiri di dalamnya. Bahkan menjadi salah satu bagian emas dan perlu dipertimbangan sekali lagi dari apa yang dibawakan mereka.


Mostly with Easter Egg

Tidak menutup kemungkinan, setiap bagian di dalam Easter Egg adalah keunikan tertentu. Dimana banyak sekali Easter Egg ini sendiri. Bahkan dengan sebagian besar Easter Egg disini berkaitan dengan orang-orang penting di jamannya dan orang-orang yang punya keunikan dan pengaruh besar di setiap zamannya. Sebagai contoh beberapa easter egg seperti Steve Jobs, orang-orang terkenal, Mother Teresa, dkk. Disini adalah keunikan tersendiri di dalam anime Shuumatsu no Valkyrie dimana anime ini menceritakan keunikan di dalamnya. Easter EgG ini telah membawa keunikan tersendiri di dalam anime Shuumatsu No Valkyrie.


Pertarungannya Ya Okey-Okey saja

Sebenarnya pertarungan dari yang dibawakan oleh setiap masing-masing kontestan adalah dibawah 30 menitan. Tidak bisa lebih dan kurang. Meskipun dibawakan setiap 3 - 4 episode saja (1,5 sampai 2 jam), namun ketegangan dan tensi yang diberikan tidak kalah seru. Dengan tensi yang sangat tinggi sekaligus terbawa dengan sendirinya di dalam anime ini. Tensi dan ketegangan adalah nilai utama dalam poin pertarungan ini. Meskipun kadang beberapa pertarungan terasa hambar karena dibawakan dengan tidak baik. Tetapi secara overall sangat okey.


Karakteristik yang Mendukung

Disini lebih alangkah baiknya membahas karakter utama dalam Record of Ragnarok ini atau Shuumatsu no Valkyrie. Sebenarnya karakter Lu Bu, Thor, Adam, Sasaki Kojiro, dan Poseidon adalah karakter pembantu yang menjadi karakter yang punya keunikan di dalam pertarungan, mereka bukanlah utama secara. Namun juga karakter yang menjadi pusat perhatian. Namun pengecualian adalah Zeus yang adalah karakter utama. Karakter-karakter di atas bisa dibahas dalam review singkat tentang pertarungan Record of Ragnarok yang akan dibawakan dalam review-review kedepan.

Shuumatsu no Valkyrie
Pertarungan yang sangat intens
© Studio Graphinica / Comitee
Shuumatsu no Valkyrie Takumi Fukui /
 Shinya Umemura, / Ajichika

Brunhilde adalah karkater cewek yang bandas dengan Goll yang kadang memiliki kegelisahan dalam karakter yang ada. Kedua karakter ini secara tak langsung saling melengkapi antara satu dengan lainnya. Sedangkan karakter dewa sejak awal hingga pertarungan ketiga, mereka berusaha sarkas kepada para manusia. Meskipun sebagian besar pembantu dan karakter pembantu adalah unik. Seperti karakter Adam, Zeus, dan Sasaki Kojiro adalah karakter the best kali ini.


Musik yang Diberikan Cukup Memorable.

Salah satu poin utama dan keunikan dari anime ini adalah musik. Sejak awal disuguhi musik yang agak rock-rock gitu yang terkesan lebih meriah sumirah. Dimana musik-musik yang sangat unik dengan nada-nada rock-rock ini adalah terkesan cukup unik dan enak. Dengan musik-musik demikian, kesan memorable semakin menarik untuk disimak. Dengan menonton dan merekam musik yang cukup unik dan memorable ini, yang dapat kita nikmati.


Musik yang diberikan dalam Shuumatsu no Valkyrie adalah musik yang unik dan memorable. Dimana musik yang diberikan adalah musik-musik yang memberikan kesan sesuai tema dari setiap karakter yang akan tampil maupun tampil di dalam pertarungan. Ini adlaah nilai plus tersendiri dari anime ini.


Kesimpulan

Anime ini memiliki segudang keistimewaan yang dibawakan dari cerita ini. Bahkan Shuumatsu no Valkyrie adalah sesuatu yang unik. Hampir berbeda dan memiliki cerita yang cukup sederhana, deep dan kuat. Dengan kombinasi petunjuk-petunjuk ini, kita bisa berkesimpulan, Shuumatsu no Valkyrie adalah cerita yang kompleks tetapi punya keunikan tersendiri dalam penceritaannya. Bahkan dapat dibilang, keunikan dari cerita Shuumatsu no Valkyria baru saja dimulai dengan 3 pertandingan pertama. Masih ada 10 pertandingan tersisa dan mungkin akan tamat di season 4 maupun 5. Dimana pertarungan ini masih belum berakhir dan mungkin akan berlanjut hingga anime ini selesai.

Shuumatsu no Valkyrie
Masih berlanjut pertarungan Ragnarok
© Studio Graphinica / Comitee
Shuumatsu no Valkyrie Takumi Fukui /
 Shinya Umemura, / Ajichika

Beberapa bagian-bagian yang dapat menjadi penting untuk dinikmati dari anime ini, (1) Mitologi dari setiap dewa yang ada; (2) Cerita yang dibawakan dari setiap masa lalu manusia dan dewa dibawakan dengan niat dan cukup menarik untuk diikuti sepanjang anime ini berjalan.; (3) beberapa banyak easter egg yang dimunculkan adalah nilai utama; (4) Musik yang sangat memorable dari setiap karakter. Bahkan setiap bagian dalam anime ini punya makna dan keunikannya tersendiri.


Kelebihan :

  • Punya segudang easter egg yang dapat dicari
  • Memiliki banyak karakter yang saling melengkapi di saat pertarungan
  • Memiliki pertarungan yang sungguh epic dan mendebarkan dari setiap pertarungan yang dibawakan.
  • Memiliki pengaruh dari setiap bagian dalam anime ini.
  • Pertarungan sasaki Kojiro adalah pertarungan terbaik sebagai penutup dalam season ini.
  • Musik yang dibawakan sangat memorable dengan ending yang menyatakan ragnarok masih berlanjut.


Kekurangan :

  • Porsi penanaman masa lalu Thor dengan Lu Bu tidak seimbang. Justru lebih banyak porsi kepada Lu Bu
  • Pertarungan ending dari Adam vs Zeus seperti sebuah slide PPT yang agak parah dan menyedihkan.
  • Beberapa CGI yang diperlihatkan agak gak enak untuk dilihat tetapi beberapa CGI terasa sangat enak dipandang.


Apakah yang kalian ketahui dari Shuumatsu No Valkyrie ini? Apakah yang menarik dari anime ini? Apakah dirimu suka akan anime ini? Apakah yang membuatmu suka akan hal ini?

Komentar Facebook
0 Komentar Blogger

0 komentar

Post a Comment

Silahkan Tinggalkan Komentar di Blog ini